Jumat, 01 Juli 2011

Tips agar lidah penderita stroke kembali normal:

Serangan stroke bisa mengurangi kemampuan pasien dalam menelan, mengunyah, bicara. Tahap ringan serangan stroke pada lidah, adalah berkurangnya kemampuan pasien dalam mengucapkan kata-kata dengan benar alias cadel. Berikut dibawah ini adalah tips untuk penderita stroke berat yang kemampuan menelan, mengunyah, bicaranya nyaris lumpuh total agar pulih kembali :
1.Berikan air setengah gelas dan diberi sedotan. Dan minta pasien untuk menyedot. Lakukan berulang-ulang.
2.Selain menyedot, pasien juga diminta untuk meniup, seberapa besar hasil tiupan, bisa diliat dari gelembung dalam gelas, lakukan berulang-ulang.
3.Minta pasien untuk menjulurkan lidahnya berulang-ulang.
4.Minta pasien untuk mengucapkan kata-kata sederhana, seperti selamat siang, sore, malam, dsb
5.Lakukan pijatan sekitar mulut dan wajah (teknik pijatan sudah di post sebelumnya)
6. Ajak pasien berdoa dengan berucap.
7.Tahap akhir, berikan sepotong puding. Tekstur puding yang kenyal, tidak keras, tidak lembek, sangat cocok untuk melatih kemampuan gerak lidah. Minta pasien untuk menelan puding.

13 komentar:

  1. sangat bermanfaat banged ni blog.. lanjutkan kk :)
    klo ada waktu mampir di blogq yg masih polos y.. huhu..
    http://www.i-movies4all.co.tv/

    BalasHapus
  2. penderita stroke harus banyak berlatih agar funsi tubuh kembali normal, nice tips, thanks

    BalasHapus
  3. Members (67) Follow me back friend

    BalasHapus
  4. Weekend Blogwalking :D

    http://haroon1.blogspot.com

    BalasHapus
  5. Hello! Thank you for your visit my friend, I wish you a nice day (I was sick therefore no I could visit) :) http://joli.extra.hu/

    BalasHapus
  6. hai everbody, visit me please :-D

    BalasHapus
  7. macam mana pula kalau seseorang itu mengalami strok lidah??tubuh badan sihat..cuma percakapannya tidak dapat difahami oleh orang lain..terima kasih.

    BalasHapus